Hidupkan Pembelajaran Dengan Menjadi Guru Biofili


Menjadi guru biofili? Apakah itu? Mungkin pertanyaan ini muncul begitu membaca arikel ini. Menjadi guru biofili, demikian ditulis oleh Amir Tengku Ramli dalam bukunya "Menjadi Guru Idola" adalah menjadi guru yang memiliki konsep pengajaran hadap masalah, dimana guru berfungsi sebagai fasilitator dan mitrabelajara siswa. Dalam pengjaran Erich Fromm, pengajaran biofili dapat diartika sebagai cara pengajaran yang mengedepankan nilai-nilai dan jiwa yang hidup, dengan cinta dan kasih sayang.
Menghidupkan kelas akan bisa anda wujudkan salah satunya dengan memposisikan diri anda sebagai guru biofili. Dengan paradigma sdebagaiguru biofili kitaubah fondasidarai"mengajar" menjadi "Belajar". Karena dengan konsep ini anda akan mengubah pardigma lama anda dengan mentalias "mengajar". Dimana guru diposisikan sebagai superpower dihadapan murid.Dimana kita menganggapdiriita di ataspara murid.Mungkin kitaberangapan "saya guru anda murid,saya tahu segalanya,anda belum tahu apa-apa, saya penguasa kamu adalah dibawah kekuasaan saya".

Sedang mentalitas "belajar" mejadikan anda memiliki kesetaraan murid-murid anda. Denga posisi ini menempatkan anda sebagaifaslitator.ehingamainset aka terbentuk " saya mitra anda, mari belajar, mari bekerjasama saling menghormati guna kemajuan kita".
Arti harfiah biofili adalah dari kata bio artinya hidup dan fili artinya jiwa; jadi "jiwa yang hidup". Dalam pengerian yang dikembangkan dalam masalah ini guru biofili adalah guru yang mampu memberikan pengajaran melalui kedalaman cinta berupa kebahagiaan, kasih sayang, dan pemahaman terhadap siswa/anak didiknya.
Dengan menjadi guru biofili akan tercipta hubungan kerja yang harmonis antara guru dan murid,tentunya hal ini akan memperkaya khazanah guru menjadikan dirinya sukses dalam menghidupkan pembelajaran di kelas. dengan demikian kompetensi yang telah ditetapkan akan mudah dicapai oleh para murid.
======= Guru adalah Jabatan Profesional, Mengemban dan Melaksanakannya adalah Pengabdian kepada Allah SWT, Bangsa dan Negara, serta Generasi Penerus Bangsa======